Pages

Ads 468x60px

Monday, February 6, 2012

Lirik lagu GERIMIS By KLA PROJECT

Berikut ini adalah lirik lagu terbaru yang berjudul Lirik lagu GERIMIS By KLA PROJECT . untuk koleksi lainnya silahkan telusuri blog ini.

Musim penghujan hadir tanpa pesan
Bawa kenangan lama t’lah menghilang
Saat yang indah dikau di pelukan
Setiap nafasmu adalah milikku

Surya terpancar dari wajah kita
Bagai menghalau mendung hitam tiba

Sekejap badai datang
Mengoyak kedamaian
Segala musnah
Lalu gerimis langit pun menangis

Kekasih, andai saja kau mengerti
Harusnya kita mampu lewati itu semua

Dan bukan menyerah untuk berpisah…

Sekejap badai datang
Mengoyak kedamaian
Segala musnah
Lalu gerimis langit pun menangis

Kekasih, andai saja kau mengerti
Harusnya kita mampu lewati itu semua
Kekasih, andai saja kau sadari
Semua hanya satu ujian tuk cinta kita

Dan bukan alasan untuk berpisah…

Sekian postingan tentang Lirik lagu GERIMIS By KLA PROJECT semoga bermanfaat buat anda yang sedang mencarinya. Lirik lagu ini adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, dan label musik yg bersangkutan. Jika Anda suka dengan Lirik lagu GERIMIS By KLA PROJECT , belilah kaset / CD atau nada sambung pribadi (NSP/RBT)-nya untuk mendukung artis yg bersangkutan.

0 comments:

Post a Comment