Pages

Ads 468x60px

Monday, February 6, 2012

Lirik lagu KAULAH By ADA BAND

Berikut ini adalah lirik lagu terbaru yang berjudul Lirik lagu KAULAH By ADA BAND . untuk koleksi lainnya silahkan telusuri blog ini.

engkaulah cintaku
slalu wujudkan keindahan
disetiap langkahku
ikuti saja khayalmu menyatu dalam relung jiwa

jauh bersamamu
7 samudra kan kuarungi
tak satupun jua
sanggup halangi diriku
meski badai ombak menerjang

Tak pernah ku biarkan
cintamu milik yang lainnya
Kau tak lekang dihatiku selamanya
Tak pernah ku biarkan
Siapapun kan menjamahmu
kau mahligai cintaku

Hingga tiba saat
Sang penguasa memanggil menjemputmu
Kukan disisimu
Yang menemanimu
Suci cintaku kepadamu

Wooooo

Tak pernah ku biarkan
cintamu milik yang lainnya
Kau tak lekang dihatiku selamanya
Tak pernah ku biarkan
Siapapun kan menjamahmu
kau mahligai cintaku

Andaikan ku bisa
Menghentikan sang waktu
ku ingin terus mencumbumu

Tak pernah ku biarkan
cintamu milik yang lainnya
Kau tak lekang dihatiku selamanya
Tak pernah ku biarkan
Siapapun kan menjamahmu
kau mahligai cintaku

Tak pernah ku biarkan
cintamu milik yang lainnya
Kau tak lekang dihatiku selamanya
Tak pernah ku biarkan
Siapapun kan menjamahmu
kau mahligai cintaku

Sekian postingan tentang Lirik lagu KAULAH By ADA BAND semoga bermanfaat buat anda yang sedang mencarinya. Lirik lagu ini adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, dan label musik yg bersangkutan. Jika Anda suka dengan Lirik lagu KAULAH By ADA BAND , belilah kaset / CD atau nada sambung pribadi (NSP/RBT)-nya untuk mendukung artis yg bersangkutan.

0 comments:

Post a Comment