Pages

Ads 468x60px

Monday, February 6, 2012

Lirik lagu SENYAWA MESIN By KOIL

Berikut ini adalah lirik lagu terbaru yang berjudul Lirik lagu SENYAWA MESIN By KOIL . untuk koleksi lainnya silahkan telusuri blog ini.

nyawakan mesin

melawan angin

membelah angan

melejit kencang selatan

 

melesat berdua

menerpa cahaya

terbakar resah

gejolak cinta di dada

 

ini mesin logamku ini api hidupku

aku percaya kaupun terbakar juga

ini kuda logamku ini jati diriku

aku percaya kita bahagia

 

ternyata apipun ingkari janji

untuk sehidup semati

aku kecewa aku kecewa

 

pengirim : farid.agdianto@gmail.com

Sekian postingan tentang Lirik lagu SENYAWA MESIN By KOIL semoga bermanfaat buat anda yang sedang mencarinya. Lirik lagu ini adalah hak cipta / hak milik dari pengarang, artis, dan label musik yg bersangkutan. Jika Anda suka dengan Lirik lagu SENYAWA MESIN By KOIL , belilah kaset / CD atau nada sambung pribadi (NSP/RBT)-nya untuk mendukung artis yg bersangkutan.

0 comments:

Post a Comment